081229136836| Jasa Olah Data Statistik Jakarta Berpengalaman
Jasa Olah Data Statistik Jakarta Berpengalaman
Saat ini semakin banyak kegiatan yang
membutuhkan data-data lapangan, untuk kemudian diolah menjadi acuan saat akan
melakukan hipotesis. Jasa olah data statistik Jakarta, bisa jadi partner terbaik Anda. Kenapa begitu?
Bagi para mahasiswa yang dikejar deadline
tugas akhir atau pekerja kantoran yang melakukan studi kasus tertentu, akan
sangat terbantu dengan jasa yang kami sediakan. Pastinya cepat selesai, akurat,
dan sesuai dengan yang dibutuhkan.
Metode Pengolahan
Data Statistik
Dalam melakukan sebuah proses pengolahan data,
ada beberapa metode yang digunakan. Anda perlu mengetahuinya sebelum memutuskan
untuk menggunakan metode terbaik.
Kenapa? Beda jenis data akan beda pula metode
yang digunakan, supaya hasil pengolahan tidak salah dan menimbulkan kerancuan
saat akan membuat sebuah kesimpulan penelitian atau studi. Lantas, apa saja
metode yang tersedia?
1.
Deskriptif
Metode ini, dipakai untuk mengolah data jenis kuantitatif yang akan
memberikan deskripsi data secara lebih aktual dan sesuai kondisi di lapangan. Dalam
penggunaannya, metode deskriptif tidak akan mencari adanya hubungan antar data
tapi lebih kepada penyajian data yang tepat.
Biasanya, hasil dari pengolahan data dengan metode ini akan
ditampilkan dalam bentuk sebuah tabel, grafik, atau diagram. Untuk mempermudah
siapa saja melihat hasil pengolahan data. Alhasil, data bisa dijadikan acuan
dalam mengambil sebuah kesimpulan studi.
Contoh dari pengolahan data metode deskriptif adalah, tingkat penyebaran
virus covid-19 di suatu daerah. Bisa juga tinggi
atau rendahnya minat baca anak usia tertentu di sekolah menengah atas.
2.
Eksploratif
Tujuan dari metode ini adalah, untuk mencari sebuah jawaban dari
pertanyaan penelitian yang sudah disusun sejak awal penelitian dilakukan. Akan
dilakukan proses pengolahan data, untuk mencari apakah ada hubungan antara satu
kelompok data dengan yang lain.
Penunjang kesuksesan dari metode ini adalah dengan menggunakan
teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, hingga literasi pustaka.
Contohnya yakni, melihat sejauh mana cara belajar yang diterapkan
guru sekarang terhadap kualitas belajar siswa.
3.
Inferensial
Adalah sebuah metode yang merupakan kelanjutan dari metode
deskriptif. Ketika deskriptif, hanya menjabarkan data dengan bentuk bentuk
tertentu tanpa menyimpulkan.
Inferensial akan melakukan analisis dari data yang sudah diolah,
sehingga bisa mencapai sebuah kesimpulan.
Prosesnya, dengan melakukan kalkulasi dari sampel acak data yang
tersedia. Kesimpulan yang akan didapat bisa berupa estimasi, hingga hubungan
yang terjadi antara data satu dengan yang lainnya.
Ada dua jenis metode ini, pertama inferensial komparasi yang
dipakai untuk melakukan perbandingan sebuah kondisi pada dua kelompok data.
Kedua, korelasional yaitu upaya untuk mencari adakah hubungan antara variabel
yang tersedia pada data yang diolah.
Contohnya yaitu, ketika Anda melakukan studi tentang kualitas siswa
yang ikut bimbingan belajar dengan yang tidak, kemudian meminta jasa olah data statistik Jakarta untuk melakukan
pengolahan dengan metode ini.
Aplikasi Penunjang
Olah Data Statistik
Jika dulu, melakukan berbagai metode pengolahan
data dilakukan manual sehingga butuh waktu yang lama. Sekarang, sudah banyak
aplikasi penunjang yang akan membantu meringkas waktu pengerjaan dengan hasil
yang akurat.
Kami menyediakan berbagai aplikasi penunjang
dan program yang siap pakai, untuk membantu Anda mengolah data statistik. Jadi,
akurasi dan hasil akhirnya akan lebih tepat karena dilakukan oleh profesional
di bidangnya.
1.
Statistical
Package for Social Science (SPSS)
Bagi sebagian besar peneliti, aplikasi ini sudah sangat familiar
karena sudah eksis sejak 1970 an, bahkan sampai saat ini masih dijadikan salah
satu metode pengolahan data favorit. Terutama untuk jenis-jenis data di bidang
sosial maupun eksakta.
Berbagai jenis data bisa ditampilkan dengan akurasi maksimal,
ketika Anda menggunakan aplikasi ini karena SPSS memiliki fitur pendukung yang
cukup lengkap.
Contohnya, data berupa kuesioner atau hasil survei bisa
diakumulasikan menjadi hasil data yang siap pakai.
Bisa berbentuk grafik, maupun boxplot dengan penjelasan yang
mudah dimengerti. Makanya, tidak salah jika kebanyakan data baik di bidang
komunikasi, politik, agama, kesehatan hingga pendidikan bisa diolah secara
maksimal pakai aplikasi ini.
Anda juga bisa melakukan banyak pengujian dengan SPSS, untuk
dijadikan referensi hasil data sebelum menarik sebuah kesimpulan. Mulai dari uji parameter, statistik
kuantitatif, deskriptif, modus, median, regresi, mean, dan masih banyak lagi.
2.
Microsoft
Office
Merupakan software yang disediakan oleh Microsoft, untuk
membantu melakukan analisis data. Banyak formula analisis yang bisa dipakai
sesuai kebutuhan, sehingga pengolahan data menjadi lebih efektif dan tepat.
Tapi, bagi yang kurang teliti tentu bisa menyebabkan data yang
diolah memberikan hasil tidak benar. Termasuk ketika menggunakan tipe perangkat
komputer yang berbeda-beda saat melakukan pengolahan data, sehingga rumus
kadang bisa dipakai tapi bisa juga tidak muncul.
3.
Statistical
Analysis System (SAS)
Pemanfaatan aplikasi ini, bisa dimulai dari
awal proses pengolahan data. Dimana Anda melakukan entri, analisis,
hingga nanti menghasilkan sebuah kelompok data sesuai parameter yang
dibutuhkan.
Aplikasi yang berasal dari SAS Institute, Cary, North Carolina, United
State ini, memang punya fitur lengkap. Sayangnya, untuk pemula yang pertama
kali ingin mengolah data akan sedikit pusing dengan bahasa program yang
spesifik.
Makanya untuk memudahkan Anda, kami menyediakan jasa olah data statistik Jakarta profesional untuk
mengolah data jika akan menggunakan SAS.
4.
E-View
Sering juga disebut econometric view, dimana data yang
diolah akan tersaji dalam bentuk yang dibutuhkan. Rumus yang tersedia juga
sangat lengkap, sehingga bisa digunakan untuk berbagai jenis data statistik.
Selain itu, Anda juga bisa melakukan pengujian dan analisis
tertentu secara statistik menggunakan aplikasi e-view.
5.
Analysis
of Moment Structure (AMOS)
Lain lagi dengan AMOS, dimana pengolahan data berupa angka akan
lebih mudah apalagi kalau berhubungan dengan hitung menghitung. Dengan fitur
yang tersedia, Anda akan mendapatkan angka yang mudah dipahami dari sebuah
penelitian.
6.
Linear
Structural Relationship (Lisrel)
Khusus untuk data di bidang pendidikan, Lisrel bisa jadi solusi
pengolahan statistiknya. Sejak 1973 aplikasi ini sudah banyak dipakai, terutama
untuk melakukan analisis kuantitatif penelitian dengan hasil lebih detail dan
memberikan daftar angka yang akurat.
7.
Minitab
Walaupun terbilang akurat, sayangnya aplikasi ini hanya bisa
berjalan di sejumlah tipe komputer saja. Jadi, jika perangkat yang Anda pakai
tidak mendukung aplikasi ini, maka tentu tidak bisa memanfaatkan fiturnya saat
melakukan pengolahan data.
Minitab juga lebih akurat untuk pengolahan data
statistik jenis parameter, yang banyak dipakai saat melakukan studi di bidang
sosial dan eksakta.
Proses Pengolahan
Data Statistik
Ada tiga proses dalam pengolahan data statistik
yang akan dilalui, masing-masing memiliki fungsi penting. Dengan begitu, maka
hasil data bisa digunakan sesuai dengan kebutuhan. Apa saja prosesnya? Ini
penjelasan lengkapnya:
1. Mengumpulkan Data
2. Melakukan Pengeditan Data
3. Mengolah Data Menggunakan Metode
Jenis Kegiatan yang
Butuh Olah Data Statistik
Banyak kegiatan yang akan sangat membutuhkan
pengolahan data statistik, dengan memanfaatkan jasa
olah data statistik Jakarta. Beberapa di antaranya, mungkin sudah
sangat familiar bagi Anda. Ini dia daftarnya:
1.
Skripsi
Kegiatan skripsi, merupakan karya tulis yang menjadi tugas akhir
bagi mahasiswa yang ingin mendapatkan gelar Sarjana Strata 1 dari berbagai
bidang studi.
Dalam pembuatannya, karya tulis dimulai dari penentuan judul yang
didapat mahasiswa berdasarkan survei lapangan dan sesuai dengan mata kuliah
yang pernah diikutinya.
Kemudian mengajukan judul kepada dosen pembimbingnya, lalu ketika
judul sudah disetujui akan dilanjutkan dengan pembuatan BAB 1 sampai BAB 3.
Setelah itu, masuk pada BAB 4 yang akan membutuhkan data statistik
dan pengolahan data tersebut, untuk menghasilkan sebuah hipotesa sebagai bagian
dari hasil penelitian.
2.
Tesis
Secara umum, tesis merupakan sebuah kegiatan studi yang dilakukan
terhadap sebuah masalah. Setelah itu, dilakukan pengumpulan data, pengolahan
dan analisis data, kemudian disimpulkan sebagai sebuah informasi baru terhadap
sebuah masalah.
Beda dengan skripsi yang dilakukan oleh mahasiswa yang ingin
mendapatkan gelar Strata 1, tesis dilakukan oleh mahasiswa yang ingin
mendapatkan gelar Magister atau S2. Pada tesis tersebut terdapat sebuah
rekomendasi, dari kesimpulan penelitian yang dilakukan.
3.
Disertasi
Untuk mahasiswa yang ingin mendapatkan gelar S3, dilakukan kegiatan
penulisan karya tulis ilmiah yang berhubungan dengan sebuah penemuan baru dari
disiplin ilmu yang dipilih oleh mahasiswa.
Dalam pembuatannya, dimulai dari sebuah kajian yang bersifat
teoritis, kemudian mendapat dukungan dari fakta yang bersifat empiris dan
dikaji secara mendalam.
Makanya perlu pengolahan data akurat dari jasa olah data statistik Jakarta, untuk memudahkan
Anda melakukan kajian. Apalagi untuk masalah yang harus dirumuskan dan
dipecahkan cukup banyak.
4.
Riset
Merupakan kegiatan untuk mencari sebuah fakta terkait suatu hal,
seperti fakta tentang hal-hal baru seputar sebuah objek. Bisa juga fakta
tentang sebuah kondisi atau peristiwa, kemudian melalui riset akan didapatkan
sebuah kesimpulan.
Riset secara umum juga membutuhkan pengolahan data statistik,
tergantung jenis riset yang dilakukan. Kegiatan ini dilakukan oleh berbagai
pihak, mulai dari personal untuk kebutuhan pribadi maupun bisnis.
Kemudian ada juga yang dilakukan oleh kelompok atau tim atau
instansi maupun perusahaan skala besar. Tujuannya tentu untuk mencari cara-cara
terbaik dalam melakukan sebuah kegiatan.
Dengan hasil riset yang akurat dan bisa memberikan hasil serta
rekomendasi yang tepat, maka bisa sangat berguna bagi eksistensi kelompok atau
instansi tersebut untuk jangka panjang.
5.
Studi
Kasus
Beda dengan riset, studi kasus lebih spesifik pada sebuah kasus, mulai
dari proses menyelidiki, memeriksa secara detail hal-hal yang berhubungan
dengan kasus tersebut. Termasuk juga mengolah data-data, yang didapat dari
proses penyelidikan dan pemeriksaan.
Jika proses pengolahan data tidak melibatkan profesional, seperti jasa olah data statistik Jakarta bisa saja hasil studi tidak akurat. Apalagi jika Anda
baru pertama kali melakukan studi kasus dan belum mahir melakukan prosedur
studi kasus dari awal hingga tuntas.
Apa Itu Jasa Olah
Data Statistik Jakarta?
Jasa yang kami tawarkan adalah, mengolah data
statistik sesuai dengan kegiatan dan tujuan dari kegiatan yang Anda lakukan.
Baik itu untuk membuat skripsi hingga merampungkan sebuah studi kasus, yang
mungkin selama ini belum terpecahkan.
Dengan menggunakan metode yang tepat, kami akan
membantu Anda mendapatkan sebuah data olahan yang siap pakai dan dijadikan
acuan dalam kegiatan. Bahkan sangat memudahkan ketika melakukan analisis sebab
datanya sudah sangat mudah dipahami.
Kami menggunakan berbagai metode yang sesuai
dengan jenis data Anda, ditunjang juga dengan aplikasi dan program pendukung.
Tentunya supaya hasil analisis data nantinya benar-benar akurat dan bisa
dipertanggungjawabkan.
Untuk menggunakan jasa
olah data statistik Jakarta tidak akan sulit, Anda cukup menghubungi
kami kemudian diskusi dengan tim untuk menentukan jenis data dan pola metode
pengolahan yang tepat.
Setelah itu, tinggal mengikuti prosedur order
jasa yaitu pengiriman data. Jika sudah, proses pembayaran uang muka, menunggu
proses pengolahan data, melakukan evaluasi hasil olahan, dan pelunasan
pembayaran jika data sudah tepat.
Plus Minus Pakai
Jasa Olah Data Statistik Jakarta
Jika Anda ingin menggunakan jasa olah data statistik Jakarta , sebaiknya
ketahui terlebih dahulu apa saja plus minus penggunaan jasa kami. Agar,
nantinya Anda akan lebih puas saat sudah order jasa dan mendapatkan
hasil pengolahan data statistik.
1.
Nilai
Plus
Ada beberapa nilai plus penting yang akan dirasakan, ketika Anda pakai
jasa kami. Sangat berbeda jika dibandingkan dengan pengolahan data yang
dilakukan secara mandiri atau tanpa bantuan profesional.
1.
Waktu Anda untuk melakukan penelitian
atau kegiatan yang butuh pengolahan data akan lebih cepat. Kami menyediakan
paket pengolahan data ekspres yang bisa selesai dalam hitungan hari.
2.
Hasil pengolahan data akan lebih akurat
karena dilakukan oleh profesional. Apalagi untuk Anda yang masih pemula
melakukan penelitian, pasti butuh sesuatu yang dapat membantu memudahkan proses
penelitian.
3.
Kami memberikan layanan konsultasi, jadi
Anda bisa mendapatkan informasi selengkap mungkin sebelum melakukan penelitian
dan pengolahan data.
Mulai dari konsultasi metode yang cocok
dipakai untuk melakukan analisa data, kemudian aplikasi pendukung terbaik untuk
menunjang pengolahan data.
Alhasil, konsultasi tersebut akan
menambah wawasan seputar penelitian hingga analisis statistik yang dilakukan.
4.
Hemat biaya juga akan Anda rasakan
sebagai nilai plus, tidak perlu buang waktu untuk membeli software yang
harganya mahal. Cukup gunakan jasa kami yang menyediakan paket hemat, dengan
hasil berkualitas dan benar-benar tepat.
5.
Semua proses pengolahan data dilakukan
secara online, Anda akan menghemat energi dan waktu. Mulai dari proses
konsultasi, order paket jasa kami, lalu mendapatkan hasil pengolahan
yang semuanya dilakukan online.
Anda cukup menyediakan kuota internet
untuk berkomunikasi dengan kami, tak perlu uang bensin dan lainnya untuk datang
ke kantor kami.
2.
Nilai
Minus
Apakah ada kekurangan dari penggunaan jasa
olah data statistik Jakarta? Anda sudah berada di tempat yang tepat
dengan memilih kami sebagai mitra pengolahan data.
Tidak ada nilai minus yang akan mengganggu proses penelitian Anda,
selama menggunakan jasa kami sebagai salah satu bagian penelitian. Sudah banyak
yang membuktikan kehebatan tim kami, karena penelitian mereka sukses tanpa
masalah.
Anda akan menjadi yang berikutnya, merasakan dampak terbaik dari
jasa yang kami berikan. Tanpa nilai minus tapi jaminan kepuasan yang maksimal.
Kapan Anda Butuh
Jasa Pengolahan Data Statistik?
Anda bisa menghubungi kami ketika akan memulai
sebuah penelitian, bisa diawali dengan konsultasi terlebih dahulu. Supaya saat
melakukan penelitian, Anda mendapatkan data yang tepat untuk kami oleh secara
statistik menggunakan metode yang tepat.
Jika saat ini Anda
sudah memulai penelitian, baik itu skripsi, tesis, disertasi, atau lainnya.
Maka, ketika data sudah terkumpul juga bisa menjadi momen tepat untuk
memanfaatkan jasa olah data statistik Jakarta yang
kami sediakan.
Tidak ada kata terlambat untuk memanfaatkan jasa olah data statistik Jakarta. Selama Anda
benar-benar ingin mendapatkan hasil penelitian yang minim kesalahan, terutama
saat melakukan pengolahan data statistik.